Instrumen Aplikasi PMP 2019
INFO - Setelah anda sebelumnya, mengenal Aplikasi Pemetaan Mutu Pendidikan (PMP) untuk Tahun Pelajaran 2019/2020. Nah, kali ini admin bakal informasikan mengenai Instrumen Aplikasi PMP 2019.
Selanjutnya untuk penyempurnaan instrumen, silahkan simak penjelasan di bawah ini:
JUMLAH PERTANYAAN (Dihitung dari jumlah pertanyaan kepala sekolah)
Demikian yang terbaru mengenai Instrumen Aplikasi PMP 2019
Ada yang
baru dari aplikasi PMP 2019/2020, yaitu Penyempurnaan Instrumen yang meliputi
Catatan evaluasi dan sebagainya. Selanjutnya silahkan anda lihat BUKU DESKRIPSI
INDIKATOR MUTU DALAM STANDAR NASIONAL PENDIDIKAN.
Adapun
untuk tampilan BUKU DESKRIPSI INDIKATOR MUTU DALAM STANDAR NASIONAL PENDIDIKAN
sebagai berikut :
Adapun untuk Kuesioner Pemetaan Mutu silahkan perhatikan pada gambar di bawah ini:
Selanjutnya untuk penyempurnaan instrumen, silahkan simak penjelasan di bawah ini:
PROSES TELAAH INSTRUMEN PEMETAAN MUTU PENDIDIKAN
- Memperbaiki pertanyaan mulai dari struktur sampai dengan bentuk pertanyaan agar lebih mudah dipahami;
- Mengurangi pertanyaan frekuensi menjadi ada/tidak ada kejadian;
- Mengakomodir berbagai kebutuhan informasi seperti PPK, Literasi, K13, sekolah ramah anak, dan UKS;
Download Instrumen PMP 2019:
Catatan :
FINALISASI INTRUMEN
Instrumen ini akan di finalisasi pada tanggal 30
Juni 2019, karena masih menunggu beberapa masukan dari beberapa direktorat
teknis dan tim satgas PPK.
Demikian yang terbaru mengenai Instrumen Aplikasi PMP 2019